Untuk mengajukan penghapusan akun, Anda dapat membuka aplilasi voilà.id, pilih menu Account dari navbar dan klik icon Settings di kanan atas.
Mengajukan Penghapusan Akun
1. Klik icon Settings di kanan atas menu Account.
2. Klik Account Deletion.
3. Konfirmasi untuk melanjutkan proses dengan klik Continue
4. Mohon baca kembali ketentuan penghapusan akun. Apabila sudah menyetujui seluruh ketentuan, klik checkbox "I acknowledge these terms and I wish to continue the process to delete my account." untuk menyetujui ketentuan dan klik Continue.
5. Pilih alasan penghapusan, dan klik Save
6. Masukkan detail alasan penghapusan akun pada kolom Reason Detail.
7. Klik Submit Request untuk mengajukan penghapusan akun.
8. Pengajuan penghapusan akun berhasil. Anda akan mendapatkan email konfirmasi setelah akun Anda berhasil dihapus.